Dongkrak Ekspor dan Harga Kelapa Sawit RI Melalui Program B30

Dongkrak Ekspor dan Harga Kelapa Sawit RI Melalui Program B30

Sawit Notif – Dalam sebuah diskusi virtual (23/8) Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan riset dan inovasi ekonomi hijau melalui kegiatan pengembangan bahan bakar hijau atau green fuel dengan B30 telah berhasil mendongkrak harga kelapa sawit hingga tingkat tertinggi, yaitu mencapai Rp 1.800 – 2.00 per kilogram tandan buah segar (TBS). Sebelumnya, di tahun 2019 harga TBS hanya mencapai Rp. 1.000.

Read More

Pasokan Minyak Sawit B20 Seret, Soal Produksi atau Insentif?

Mandatori biodiesel 20% atau B20 mulai temui kendala di tengah perjalanan. Mulai dari persoalan target penghematan devisa yang diperkirakan tak sesuai target, hingga terakhir soal pasokan minyak sawit yang seret. PT Pertamina (Persero) selaku distributor B20 mengakui perusahaan masih mengalami kekurangan pasokan FAME (Fatty Acid Methyl Ester) dari Badan Usaha yang memproduksi Bahan Bakar Nabati (BBN).

Read More