Skip to content
  • Youtube
  • Facebook
  • instagram
Sawitnotif by PKT Group – Media Sawit Indonesia

Sawitnotif by PKT Group – Media Sawit Indonesia

Sawitnotif adalah blog informatif mengenai kelapa sawit dan jamur ganoderma yang bisa menambah pengetahuan Anda tentang kelapa sawit

  • Beranda
  • Berita
  • Kelapa Sawit
  • Hama & Penyakit
  • Pupuk
Main Menu

Tag: Kelapa Sawit

pruning-sawit
Kelapa Sawit

Apa Itu Pruning Sawit? Ketahui Manfaat dan Cara Pruning yang Benar

May 9, 2025 - by Writer05

Sawit Notif – Pruning sawit menjadi salah satu langkah penting untuk merawat tanaman sawit. Proses perawatan sawit yang tepat berdampak positif pada peningkatan hasil panen. Dalam penerapannya, proses pruning berpotensi …

Read More
manfaat-sawit
Berita

Agar Pemanfaatan Sawit Semakin Meluas

March 28, 2025 - by Writer05

Sawit Notif – Kelapa sawit memiliki potensi produk turunan yang belum diteliti lebih dalam. Perlu arsitektur yang mampu mengintegrasikan hulu dengan hilir. Hal tersebut terangkum dalam diskusi Sesi II “Masa …

Read More
Variestasunggul-sawit
Kelapa Sawit

Pengembangan Varietas Unggul Kelapa Sawit, Tahan Berbagai Hama Penyakit

March 18, 2025March 20, 2025 - by Writer05

Sawit Notif – Kelapa sawit (Elaeis guineensis Jack) menjadi salah satu tanaman perkebunan utama yang meningkatan pendapatan dan merekrut banyak lapangan kerja. Untuk hasil terbaik tersedia varietas kelapa sawit unggul …

Read More
kelapa-sawit
Kelapa Sawit

Pengertian Pembibitan Single stage dan Double Stage dalam Kelapa Sawit

January 31, 2025January 31, 2025 - by Writer05

Sawit Notif – Pembibitan Single stage dan Double Stage adalah dua metode yang digunakan dalam proses pembibitan kelapa sawit. Keduanya bertujuan untuk menghasilkan bibit kelapa sawit yang berkualitas, namun memiliki …

Read More
kekurangan-kalium
Hama & Penyakit

Ciri-ciri Kelapa Sawit yang Mengalami Kekurangan Unsur Kalium

January 23, 2025January 23, 2025 - by Writer05

SawitNotif – Ciri kelapa sawit yang mengalami kekurangan kalium terlihat dalam sejumlah bentuk. Perubahan yang terjadi umumnya terlihat di bagian daun tanaman kelapa sawit. Defisiensi unsur hara pada kelapa sawit …

Read More
manfaat-bakteri
Hama & Penyakit

Manfaat Azospirillum lipoferum untuk Kelapa Sawit

December 26, 2024December 27, 2024 - by Writer05

Sawit Notif – Azospirillum lipoferum adalah salah satu jenis bakteri pemacu pertumbuhan tanaman (Plant Growth-Promoting Rhizobacteria atau PGPR) yang memiliki peran penting dalam mendukung produktivitas tanaman. Bakteri ini termasuk dalam …

Read More
asam-humat
Kelapa Sawit

Manfaatnya Asam Humat Untuk Perkebunan Kelapa Sawit

December 21, 2024December 23, 2024 - by Writer05

Sawit Notif – Asam humat adalah zat organik yang merupakan salah satu komponen pembentuk humus, yaitu tanah yang subur. Proses dekomposisi berbagai bahan organik secara terus menerus yang terjadi di alam …

Read More
BJR-sawit
Kelapa Sawit

Hal yang Perlu Menjadi Perhatian dalam Menghitung BJR Kelapa Sawit

December 18, 2024December 20, 2024 - by Writer05

Sawit Notif – BJR (Berat Jenis Rata-rata) merupakan salah satu parameter penting dalam perkebunan kelapa sawit, terutama untuk menentukan produktivitas tandan buah segar (TBS) yang dihasilkan. Sepenting apa menghitung BJR …

Read More
Fungsi Rendemen Kelapa Sawit
Kelapa Sawit

 Fungsi Rendemen Kelapa Sawit

December 16, 2024February 19, 2025 - by Writer05

Sawit Notif –Rendemen kelapa sawit adalah sebagai perbandingan jumlah CPO hasil dari sawit dalam setiap 1 kilogram TBS atau Tandan Buah Segar.  Pada artikel sebelumnya kami telah membahas cara menghitung rendamen …

Read More
manfaat-bakteri
Hama & Penyakit

Manfaat Bakteri Phosphobacteria terhadap Perkebunan Kelapa Sawit

December 13, 2024December 20, 2024 - by Writer05

Sawit Notif – Perkebunan kelapa sawit memiliki kebutuhan nutrisi yang tinggi, termasuk fosfor (P), yang merupakan salah satu unsur hara esensial. Fosfor adalah nutrisi penting bagi tanaman kelapa sawit, berperan …

Read More

Posts navigation

1 2 … 48 Next
logo PT PKT

Video

https://youtu.be/exgHK39UIhY

Recent Posts

  • Apa Itu Pruning Sawit? Ketahui Manfaat dan Cara Pruning yang Benar
  • Perkembangan Harga Minyak Kelapa Sawit di Pasar Global
  • Tidak Hanya Petani Sawit Rakyat, Anggota GAPKI Masih Ada Yang Menunda Replanting
  • Studi Kasus: Peran Kumbang Penyerbuk dalam Meningkatkan Produktivitas Sawit

About Us

PT Propadu Konair Tarahubun (PT PKT) adalah perusahaan yang bergerak di bidang produksi pupuk, manajemen dan teknologi perkebunan, berdasarkan teknologi yang diciptakan oleh Plantation Key Technology LLC (USA).

Categories

  • Beranda
  • Berita
  • Kelapa Sawit
  • Hama & Penyakit
  • Pupuk
2023 pkt-group.com Design. All rights reserved.
Powered by WordPress and HitMag.