Seminar di Vatikan: Perkebunan Kelapa Sawit Bisa Memangkas Kemiskinan

Seminar di Vatikan: Perkebunan Kelapa Sawit Bisa Memangkas Kemiskinan

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Panjaitan, memberikan pidato kunci dalam Seminar ‘Pemberantasan Kemiskinan Melalui Pertanian dan Perkebunan Demi Perdamaian dan Kemanusiaan’, Roma, 15 Mei 2018. Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Panjaitan, memberikan pidato kunci dalam Seminar ‘Pemberantasan Kemiskinan Melalui Pertanian dan Perkebunan Demi Perdamaian dan Kemanusiaan’, Roma, 15 Mei 2018.

Read More
Sawit Indonesia Dimoratorium Uni Eropa, Tingkat Kemiskinan Bisa Meningkat

Sawit Indonesia Dimoratorium Uni Eropa, Tingkat Kemiskinan Bisa Meningkat

Pemerintah terus matangkan persiapan diplomasi pasca-keputusan moratorium masuknya kelapa sawit Indonesia ke Uni Eropa. Langkah ini ditempuh karena banyak sekali orang yang menggantungkan hidupnya pada komoditas ini. Menteri Koordinator bidang Kemaritiman Luhut Binsar Panjaitan mengatakan, pemerintah bukan mau meminta Uni Eropa untuk mencabut moratorium kelapa sawit Indonesia. Tapi ingin menjelaskan mengenai sawit supaya bisa mendapat perlakuan adil.

Read More
Menko Luhut Kontribusi Devisa Industri Kelapa Sawit Nasional Hampir 45 miliar Dolar AS

Menko Luhut Bakal Kembali ke Eropa Lobi Soal Kampanye Hitam Kelapa Sawit Indonesia

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman, Luhut Binsar Panjaitan akan kembali terbang ke Eropa untuk melakukan diplomasi soal sawit Indonesia. Selain itu, Menko Luhut juga menegaskan bahwa banyak rakyat Indonesia yang menggantungkan hidupnya dari kelapa sawit. Jika diskriminasi terhadap sawit Indonesia terus berlanjut maka akan mengakibatkan angka kemiskinan bertambah.

Read More
Diplomat Indonesia Kunjungi Perkebunan Kelapa Sawit di Riau

Diplomat Indonesia Kunjungi Perkebunan Kelapa Sawit di Riau

Sebanyak 25 Diplomat Indonesia mengunjungi perkebunan inti kelapa sawit dan Pembangkit Listrik Tenaga Biogas Asian Agri di Buatan, Riau. Kegiatan yang didukung oleh Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS) ini merupakan rangkaian acara Pembekalan Materi Kelapa Sawit Bagi Peserta Sekolah, Staf dan Pemimpin Dinas Luar Negeri (SESPARLU) Kementerian Luar Negeri Republik Indonesia.

Read More