Harga Pembelian TBS Sawit Mengalami Kenaikan Rp300/Kg - Rp500/Kg

Harga Pembelian TBS Sawit Mengalami Kenaikan Rp300/Kg – Rp500/Kg

Harga pembelian tandan buah segar (TBS) sawit di Kecamatan Mersam, Kabupaten Batanghari, Provinsi Jambi mengalami kenaikan sekitar Rp 300 Rp 500 per kg. Kenaikan harga di PKS juga memicu kenaikan harga pada pembelian TBS sawit di tingkat RAMP (toke sawit) yang berskala besar. Hal ini mengakibatkan secara perlahan harga TBS sawit mengalami kenaikan karena jumlah pembeli mulai bertambah. Kata Fuadi, antrean truk di PKS pun kini sudah tak ada lagi.

Read More
30 Kelompok Penelitian Muda Dibekali Tentang Perkebunan Kelapa Sawit

30 Kelompok Penelitian Muda Dibekali Tentang Perkebunan Kelapa Sawit

Dalam program lomba riset sawit Tingkat Mahasiswa Tahun 2022 telah memilih sebanyak 30 kelompok penelitian yang didukung pendanaan dari Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa Sawit (BPDPKS). Guna memberikan pembekalan bagi mahasiswa sebelum melakukan penelitian, BPDPKS menyelenggarakan kegiatan pengenalan Industri Kelapa Sawit yang mendatangkan 90 orang peneliti mahasiswa dari hampir seluruh wilayah Indonesia.

Read More
Harga TBS Sawit di Bengkulu Masih Rendah, Belum Bisa Ekspor CPO

Harga TBS Sawit di Bengkulu Masih Rendah, Sebabkan 3 Pabrik Sawit Belum Bisa Ekspor CPO

Sawit Notif – Harga Tandan Buah Segar (TBS) kelapa sawit di Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, masih rendah dikisaran Rp 1.450-1.870 per kilogram. Walau demikian, Gubernur Bengkulu, Rohidin Mersyah, telah menetapkan harga terendah Rp 2.600 per kilogram serta Rp 2.800 tertinggi. Namun, ketetapan harga ini sulit untuk diikuti sejumlah pabrik CPO di daerah itu.

Read More