Mengenal Benih Sawit Palsu (Tidak Bersertifikat)
Peredaran benih sawit tidak bersertifikat (palsu), ditengarai masih tinggi, sebab itu ada baiknya mengenali benih sawit palsu (tidak bersertifikat) supaya tidak terjebak pada produksi kelapa sawit yang rendah. Untuk memastikan benih sawit atau bibit sawit yang akan dibeli ada baiknya membeli pada produsen benih sawit resmi, atau penyalur (outlet) resmi yang menjadi mitra dari produsen benih sawit. Berikut, penjelasan perbedaan antara benih sawit bersertifikat dan tidak bersertikat.
Read More