
Pemerintah Pertegas Posisi Hadapi Diskriminasi Kelapa Sawit
Pemerintah akan melakukan beberapa langkah sebagai tindak lanjut dari joint mission ke Brussel, Belgia pada awal April lalu. Di antaranya, rapat penetapan kuasa hukum pada Kamis (20/6) di Jakarta yang akan dipimpin Direktur Jenderal Perdagangan Luar Negeri Kementerian Perdagangan (Kemendag) Oke Nurwan.
Read More